top of page

Prediksi Manchester City vs Aston Villa 12 Februari 2023

  • prediksibola2023
  • 9 Feb 2023
  • 2 menit membaca

Prediksi Manchester City vs Aston Villa 12 Februari 2023, laga lanjutan Liga Primer Inggris pekan ke-23 akhir pekan ini akan mempetemukan skuat Man City vs Aston Villa, Pertandingan antara City vs Villa di jadwalkan akan di gelar di Etihad Stadium, Minggu 12 Februari 2023 pada pkl 23:30 Wib.


Prediksi Man City vs Aston Villa

Prediksibola2023, Man City memiliki rekor apik di lima pertemuan kontra Aston Villa dimana skuat City berhasil meraih 4 kemenangan dan 1 kali imbang, namun jelang laga nanti City dalam penampilan buruk usai di kalahkan Tottenham dengan skor 1-0, menjamu Villa akan menjadi momentum yang tepat untuk bangkit.


City saat ini masih menghuni peringkat 2 dengan 45 poin dari 21 laga, tertinggal 5 poin dari Arsenal dan hanya unggul 2 poin dari MU, dengan begitu jika mereka kembali kalah di laga kontra Aston Villa nanti posisi mereka pastinya akan tergeser, sementara Villa juga tak mau tinggal diam kekalahan di laga sebelumnya kontra Leicester harus segera di hentikan.


Head To Head Manchester City vs Aston Villa :


03/09/2022 Aston Villa 1-1 Manchester City

22/05/2022 Manchester City 3-2 Aston Villa

01/12/2021 Aston Villa 1-2 Manchester City

21/04/2021 Aston Villa 1-2 Manchester City

20/01/2021 Manchester City 2-0 Aston Villa


Lima Pertandingan Terakhir Manchester City :


05/02/2023 Tottenham 1-0 Manchester City

28/01/2023 Manchester City 1-0 Arsenal

22/01/2023 Manchester City 3-0 Wolverhampton Wanderers

20/01/2023 Manchester City 4-2 Tottenham

14/01/2023 Manchester United 2-1 Manchester City


Lima Pertandingan Terakhir Aston Villa :


04/02/2023 Aston Villa 2-4 Leicester

21/01/2023 Southampton 0-1 Aston Villa

14/01/2023 Aston Villa 2-1 Leeds

08/01/2023 Aston Villa 1-2 Stevenage

05/01/2023 Aston Villa 1-1 Wolverhampton Wanderers


Prediksi Susunan Pemain Manchester City vs Aston Villa :


  • Manchester City : Ederson, Rico Lewis, Nathan Ake, Manuel Akanji, Kyle Walker, Rodri, Bernardo Silva, Jack Grealish, Julian Alvarez, Riyad Mahrez and Erling Haland.


  • Aston Villa : Emilano Martinez, Lucas Digne, Tyrone Mings, Ezri Konsa, Ashley Young, Emiliano Buendia, Boubacar Kamara, Douglas Luiz, Jacob Ramsey, Ollie Watkins and Leon Bailey.


Prediksi Skor Manchester City vs Aston Villa By Prediksibola2023


Manchester City 2 - 0 Aston Villa

Comments


bottom of page